MATRIK KURIKULUM
PELATIHAN KPMD TAHAP I
PNPM MANDIRI PERDESAAN TAHUN 2011
NO | POKOK BAHASAN | TUJUAN | METODE | MEDIA | WAKTU | KET |
1. | Pengorganisasian | · Peserta, pelatih dan panitia memiliki persepsi yang sama terhadap proses pelatihan · Peserta dapat saling mengenal satu sama lain dengan singkat · Peserta pelatihan dapat mengerti dan tau apa yang diharapkan peserta dari pelatihan, apa yang diharapkan didapat dari peserta lain, apa yang diharapkan didapat dari pelatih, serta apa yang dapat mereka sumbangkan. · Peserta menyepakati aturan-aturan pelatihan · Peserta menyepakati jadwal waktu pelatihan | · Ceramah (penjelasan) · Curah pendapat | · Spidol warna-warni, kertas plano, papan/whiteboard | 60 menit | |
2. | Kebijakan | · Peserta dapat menjelaskan pengertian umum dari PNPM Mandiri · Peserta dapat menjelaskan latar belakang lahirnya PNPM Mandiri Pedesaan · Peserta dapat menjelaskan tujuan umum dan tujuan khusus PNPM Mandiri Perdesaan. · Peserta dapat menjelaskan Prinsip PNPM Mandiri Perdesaan · Peserta dapat menjelaskan Sasaran PNPM Mandiri Perdesaan · Peserta dapat menjelaskan mekanisme pendanaan · Peserta dapat menjelaskan ketentuan-ketentuan dasar PNPM Mandiri Perdesaan · Peserta dapat menjelaskan penerapan prinsip–prinsip pada setiap kegiatan tahapan kegiatan PNPM Mandiri Pedesaan | · Tugas Individual · Presentasi kelompok · Curah pendapat · Ceramah singkat | · PTO PNPM Mandiri Perdesaan · Pedum PNPM Mandiri · Buku Saku PNPM Mandiri · FAQ Kebijakan PNPM Mandiri Pedesaan · Audio visual Musyawarah sosialisasi · Audiovisual membangun masyarakat | 120 menit | |
| Tupoksi dan Kompetensi | | ||||
3. | Kelas Pemberdayaan | | ||||
Tupoksi dan Kompetensi | · Peserta dapat menjelaskan Kompetensi Dasar dan kompetensi Teknis yang harus dimilikinya dalam melaksanakan tugas dan fungsinya pada PNPM Mandiri Pedesaan · Peserta dapat mengidentifikasi dan menuliskan kompetensi dasar dan kompetensi teknis mana saja yang saat ini telah dimilliki. · Peserta dapat mengidentifikasi dan menuliskan Kompetensi yang harus dimilikinya dalam melaksanakan tugas dan fungsinya pada Alur Tahapan PNPM Mandiri - Pedesaan | · Penayangan VCD Profeli fasilitator · Ceramah (penjelasan) · Curah pendapat · Penugasan individu | · Rumusan kompetensi dasar dan teknis · Form kompetensi | 60 menit | | |
4. | Membangun Tim kerja Dinamis | · Peserta dapat menjelaskan karakteristik Tim Kerja Dinamis · Peserta dapat menyusun cara-cara membangun Tim Kerja Dinamis · Peserta dapat menyusun strategi mengatasi masalah Tim Kerja yang kemungkinan timbul di lapangan | · Brainstorming · Penugasan Individu · Diskusi Kelompok · Diskusi Pleno · Ceramah dan Tanya Jawab | · Infocus · Matriks Masalah Tim Kerja · Gambar ”Tim Kerja” | 120 menit | |
5. | Pemberdayaan Masyarakat | · Peserta mengetahui kondisi ketidak berdayaan yang dialami masyarakat pedesaan · Peserta dapat menemukenali konsep pemberdayaan masyarakat · peserta dapat menemukenali upaya – upaya yang dilakukan dalam pemberdayaan masyarakat · Peserta dapat menyusun rencana strategi pemberdayaan masyarakat berdasar salah satu kondisi ketidakberdayaan yang dialami masyarakat Pedesaan | · Mengamati tayangan Audio Visual Kemiskinan papua, Suara Papua · Curah Pendapat · Penugasan Pribadi · Penugasan kelompok | · Audio Visual Suara Papua · Kisah Pemberdayaan | 120 menit | |
6. | Teknik Fasilitasi Pelatihan | · Dapat menjelaskan konsepsi pelatihan partisipatif · Peserta dapat menjelaskan kredo fasilitator sebagai dasar berfikir pelatihan partisipatif · Peserta dapat menjelaskan Daur Belajar Orang Dewasa · Peserta dapat menjelaskan prinsip-prinsip pelatihan partisipatif · Peserta dapat menjelaskan peran fasiliator dalam pelatihan partisipatif · Peserta dapat menjelaskan etika fasilitator pelatihan partisipatif · Peserta dapat menjelaskan fungsi media belajar pada pelatihan partisipatif · Peserta dapat menjelaskan jenis jenis media belajar pada pelatihan partisipatif · Peserta dapat menjelaskan Pemilihan media pada pelatihan partisipatif · Peserta memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam memfasilitasi pelatihan partisipatif | · Tayangan audio visual pelatihan partisipatif · Curah pendapat · Penugasan kelompok · Praktek memfasilitasi | · Bahan bacaan Pendidikan orang dewasa · Konsepsi POD | 180 menit | |
7. | Fasilitasi Pertemuan | · Peserta dapat menjelaskan tentang pentingnya pertemuan yang efektif · Peserta dapat menjelaskan tentang langkah-langkah pertemuan yang efektif · Peserta dapat memfasilitasi pertemuan yang efektif. | § Curah pendapat § Penjelasan umum § simulasi § Tanya jawab | § Bahan bacaan aturan pertemuan yang efektif dan mengelola rapat yang efektif § Media tayangan aturan pertemuan | 120 menit | |
8. | · Pengendalian ( Pemantauan, Pengawasann, Evaluasi dan Peaporan | | ||||
8.1 | Pemantauan, Pengawasan dan Evaluasi | · Peserta mengetahui pengertian pemantauan, pengawasan dan evaluasi. · Peserta mengetahui pentingnya pemantauan, pengawasan dan evaluasi terhadap proses pelaksanaan kegiatan PNPM Mandiri Perdesaan. · Peserta mengetahui unsur-unsur yang terlibat dalam pemantauan, pengawasan dan evaluasi program. · Peserta mengetahui instrumen-instrumen pemantauan, pengawasan dan evaluasi (buku bimbingan, RPD & LPD, review internal kas dan rekening UPK/TPK). | · Ceramah · Curah Pendapat · Penugasan kelompok (memantau kondisi prasarana dan situasi musyarawah desa) | · Bahan presentasi (power point) · Foto Kegiatan yang bermasalah · Contoh Masalah · Form buku bimbingan serta hasil review kas dan rekening UPK | 90 menit | |
8.2 | pelaporan | · Peserta memahami pentingnya data dan atau informasi serta penggunaannya yang akan dilaporkan secara rutin. · Menyadari pentingnya data yang akurat dan valid · Peserta memahami dan mampu menggunakan formulir-formulir pada PTO sebagai instrumen pelaporan yang digunakan sebagai dasar pengendalian program. | · Presentasi · Penjelasan · Diskusi dan Tanya Jawab | · LCD · Flipchart · Contoh Laporan bulanan FK · Contoh SPC, RPD (Rencana Penggunaan Dana), LPD (Laporan Penggunaan Dana) · Formulir-Formulir di PTO | 90 menit | |
10 | RKTL/RPM | · Peserta dapat mengetahui penguasaan kompetensinya pada setiap tahapan kegiatan PNPM Mandiri Pedesaan · Peserta mampu mengidentifikasi kompetensi yang masih perlu ditingkatkan · Peserta mampu menyusun rencana belajar dalam bentuk form rencana pembelajaran mandiri | · Ceramah (penjelasan) · penugasan individual | · Rumusan kompetensi dasar dan teknis · Form kompetensi | 60 menit | |
0 comments:
Posting Komentar
Silahkan di komentari yang sopan dan santun, komentar langsung muncul disini, pilih anonymous atau lainnya, oke